Rabu, 03 Juli 2013

“Cut “ Pada Batu Permata

 

bahan permata  

 

Permata yang ditemukan di Alam ini masih berbentuk batuan yang   kasar dan tidak tampak keindahannya, Untuk menampilkan keindahan serta kelap-kerlipnya sinar pelangi atau fenomena yang lain maka batu yang masih berbentuk bongkahan dibentuk atau di Cutting.

Bentuk  batu permata terbagi menjadi 3 bentuk;

1. Bentuk Cabochon

permata jadi  

Bentuk Cabochon adalah bentuk yang paling kuno atau paling pertama dalam sejarah asahan / cutting batu permata, berbentuk setengah telur, Bagian atasnya selalu cembung.

2. Bentuk Faceted

 

emerald paceted  

Bentuk pada batu dengan asahan sudut kecil-kecil, bentuk ini lebih rumit dari bentuk Cabochon, Model faceted biasa dijumpai pada cutting berlian seperti Round, Oval, Pear, marquise dan lain-lain.

3. Mixed Cut

 

mixed  

Yaitu Perpaduan dari kedua bentuk di atas, biasanya atasnya polos bawahnya di pacet.

Ketiga bentuk diatas mempunya keunggulan dan kelemahan masing-masing, penggemarnyapun berbeda-beda.

Salah satu keunggulan dari gosokan atau bentuk Cabochon adalah munculnya fenomena yang unik, seperti Ster, Cat eye’s atau perubahan warna

cat eye Blue Saphire

Semoga berguna bagi penggemar batu permata !!!

 

 

Link Terkait

1. King Safir batu permata sintetis

2. Alat Test Batu Permata

3. Perbedaan safir dan Ruby

4. Test Keaslian Batu safir atau Ruby

 

Sabtu, 22 Juni 2013

Timbangan Emas

 

Bagi Anda pebisnis yang berhubungan dengan berat barang kini tersedia timbangan saku Digital :

Merk CHQ

Kapasitas 200 gram

Ketepatan 0.01 Gram

Harga hanya 130 ribu belum termasuk Ongkos kirim.

 

 

Untuk Kapasitas yang lebih besar ada Timbangan Merk CHQ dengan kapasitas 1 Kg dan 2 Kg.

Harga yang kapasitas 2 Kg Rp. 2.100.000,- sedangkan yang kapasitas 1 Kg Harga 1.300.000,-

Yang berminat dapat menghubungi wiryo No. HP 085216329587 PIN 2a3496c7.

website / Blog Utama http://sinarpermata.wordpress.com .

Semoga bisa berguna.

follow_me-c

Selasa, 28 Mei 2013

Test Berlian Dan Sertifikasi

 

 

Anda sebagai pemilik permata tentunya ingin merasa yakin kalau permata yang dimiliki benar-benar asli. Kini tidak sulit lagi mencari lab untuk menguji keaslian berlian atau batu permata lainnya, sudah banyak lab dimana-mana.

Bila kita jalan-jalan ke Darmangsa Square maka kita akan menemukan “CGL” Core Gemological Laboratory, sebuah lab pemeriksaan serta sertifikasi permata dan berlian.

Alamat lengkapnya di :

Darmawangsa Square

The City Walk Level 2 Unit 56

Jln. Darmawangsa VI & IX, Jakarta Selatan

Phone 021 72788285

Jika Anda berniat test permata Anda atau sekedar Konsultasi, Silahkan datang kesana.

Jika Informasi ini bermanfaat silahkan doakan penulis supaya banyak rejekinya, Terima Kasih.

Link Terkait.

1. Sertifikasi Batu Permata

2. Alat test Batu Permata

3. Alat test Berlian